Hak Penyandang Disabilitas Tak Datang Hanya dengan Workshop dan Konkow-Konkow
Pertengahan pekan ini aku kembali mewakili Kartunet.com untuk menghadiri acara seputar perlindungan hak penyandang disabilitas dan Konvensi Mengenai Hak-Hak Penyandang Disabilitas PBB atau UNCRPD. Acara diadakan oleh Persatuan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI) bekerja sama dengan Konsorsium Nasional (Konas) Difabel dan…