JELAJAHI DUNIA DALAM GULITA
Sebagai tunanetra, Anda tentu banyak mengalami kesulitan dalam berjalan di luar rumah. Tercebur ke got mungkin menjadi hal yang paling ditakuti. Saya sendiri pernah jatuh ke got sedalam sekitar dua setengah meter. Menabrak kendaraan parkir atau gerobak dagangan, mungkin sudah…