Tag cerpen
Gadis Berambut Ikal
Andaikan kau tahu perasaanku, mungkin kau tak akan menggangguku seperti ini. Setiap kata yang kau ucapkan menggores luka di lubuk hatiku. Pelan tapi pasti itu akan menjadi borok, bernanah yang tak pernah kau lihat, lebih tepatnya yang tak pernah kau…
Michael’s Diary
4 Januari 1981 FIUUUHHH…. Kutiupkan napas hangatku pada sebuah jendela berembun di sudut ruangan sebuah apartemen kecil di pinggiran Kota Brooklyn yang jaraknya berjuta-juta mil jauhnya dari tempat tinggalku di surga. Semua yang kukenal memanggilku Michael. Aku adalah seorang…
Drea-Cho
“HAH?? Ya ampun…,” keluh Yudith begitu mendapati namanya dalam daftar panjang barisan nama-nama yang masuk kelas XI-IPA. Lebih kaget lagi ketika dia tahu namanya berada di baris terakhir di kolom XI-IPA 1. Dia masuk sarang macan! Dia kenal semua nama…
Kata Sakti
“Belajar yang rajin, kejar mimpi-mimpu.” Pesan terakhir ibu kala menyapihku untuk pergi mengejar mimpi-mimpi itu. Mimpi yang tidak sengaja ibu lihat dibalik pintu kamarku. Sederhana, tanpa banyak kata atau polesan warna-warna. Sebuah kata sakti yang sangat mujarab dan dapat menyembuhkan…
Warnai Hitam Putih Duniaku
Sudah lamaran pekerjaan ke 39 yang dikirim Indra tapi sampai sekarang Indra tak kunjung mendapat pekerjaan. Surat keterangan sehat selalu menjadi kendala utama bagi Indra. Buta Warna itulah kendalanya. Setiap saat gagal pada tahap seleksi kesehatan dia hanya bisa masuk…
Mimpi Buruk Sekali
Mimpi buruk itu menyelinap masuk begitu saja di kesunyian tidurku tanpa permisi, tanpa sungkan dan basa-basi. Seolah tidurku adalah sebuah bangunan rumah singgah dan ia gelandangan yang bisa singgah kapan saja ia mau, apakah di siang paling bolong atau di…
Dua Rupa Langit
Lelaki itu bernama Langit. Ia muncul kembali setelah sekian lama menghilang dari peradaban kami. Dulu ia kakak kelasku, di sekolah ini. Semenjak kehilangannya yang misterius itu, tak ada lagi siswa yang berani naik ke loteng sekolahan itu. Dan kini ia…
Selembar Foto
Biar saja foto itu masih disimpan di handphonenya. Biar saja foto itu masih bersarang di album profil facebook-nya. Biar saja semua file berisi foto-foto kenangannya tersusun lengkap dan rapi dalam folder-folder laptopnya, menjadi sesuatu yang diabadikan, dan selalu dikenang. Karena…
Tuhan Saja Yang Baik
Ombak begitu tingginya pagi itu, lambaian angin seperti tangan yang mencengkeram siapa saja yang mendekatinya. Bahkan angin mulai mencari korban cengkramannya sebagai sesembahan pengabdiannya. Namun tidak ada satupun orang yang berani keluar dari gubuk-gubuk kayu jati berdinding bilik, atau sekedar…