Kategori OPINI

Ada Kejanggalan di Formasi Khusus Disabilitas CPNS 2014

Bandung, Kartunet – Pemerintah yang seharusnya menjadi teladan untuk mensejahterakan rakyatnya tanpa terkecuali, ternyata masih belum tuntas menyingkirkan diskriminasi dalam penyelenggaraan seleksi Calon Pegawai Negri Sipil (CPNS). Ada kejanggalan dalam alokasi formasi khusus disabilitas CPNS 2014. Seperti yang dialami Eman…

Baca SelengkapnyaAda Kejanggalan di Formasi Khusus Disabilitas CPNS 2014

Tunanetra Rawan Bullying

Benarkah tunanetra rawan bullying? Bukankah orang-orang seperti ini (termasuk kaum difabel lainnya) justru yang paling mampu menggugah empati dan rasa kemanusiaan manusia? Taruhlah misalnya ketika seorang tunanetra sedang berjalan untuk suatu keperluan. Tiba-tiba seorang perempuan muda yang sedang rakus-rakusnya belanja…

Baca SelengkapnyaTunanetra Rawan Bullying

LARAS YANG TERABAIKAN

Pendidikan sangat dibutuhkan bagi anak-anak untuk mencapai kesejahteraan sosialnya. Tak terkecuali anak-anak yang kurang beruntung baik dalam segi emosi dan sosial (tunalaras). Namun kenyataan di lapangan, anak-anak yang kurang beruntung dan berkebutuhan khusus menjadi anak yang dapat dikatakan mendapat pengecualian.…

Baca SelengkapnyaLARAS YANG TERABAIKAN