Artikel dan Sastra

Malaikat Tak Perlu TOA

Pertama kali dia lihat satu jamur muncul dari semak-semak beludru. Warnanya hijau daun. Merayap serupa pong-pongan pantai berselimut cangkang bulat berhias halimun. Kuncup-kuncup embun ditabur di permukaan cangkang menyempurnakan hiasan dingin. Lalu muncul cangkang lain. Merayap. Berkilau, banyak jumlahnya. Kali…

Baca SelengkapnyaMalaikat Tak Perlu TOA

Ferdi Story (11-15)

Di rumah Anna. Hari sudah larut malam, hujan mulai turun di luar. Namun mata Anna belum juga terlelap. Fikirannya terus melayang-layang ke arah Ferdi. “Ya Allah, tenangkanlah fikiran hamba, yakinkanlah Hamba kalau Ferdi baik-baik saja di penjarah!” Anna pun akhirnya…

Baca SelengkapnyaFerdi Story (11-15)