Artikel dan Sastra

Kisah sebuah Nama

Sebulan sudah Abdul dirawat, kabar terakhir yang diterima Radit kondisi Abdul mulai membaik, kelainan pada jantungnya tidak membawa Abdul kedalam situasi yang membahayakan.   ”Mudah-mudahan dia masih bisa daftar kuliah kalau sembuh nanti!” harap Radit dalam hati. Hanya sesaat pikiran…

Baca SelengkapnyaKisah sebuah Nama

Si Tuna

Ini suatu tragedi yang buat aku nyaris gila, aku mutlak tak percaya. Kenapa orang itu? Aku menyapa, ia tak menjawab. Aku tersenyum, ia malah bergegas lari. Aku mendesah berharap beban di raga terlempar bersama segala serapah yang tertuju untuknya. Ini…

Baca SelengkapnyaSi Tuna

Awal Cerita

**Abdul            Harapan. Perasaan itulah yang bertahun lalu menggelayuti nurani kecilku, nurani seorang bocah kampung yang tiba-tiba mengalami kebutaan disaat masa-masa bocah yang seharusnya diisi dengan keceriaan. Kenakalan masa bocahku dulu, akhirnya menjadi penyebab hilangnya penglihatan. Ibu sering mewanti-wantiku agar tidak…

Baca SelengkapnyaAwal Cerita