Kesetaraan Tempat
Kutahu kau terlihat tak sempurna Bukan karena bagian yang hilang Tapi memang begitulah anggapan orang Kurasa semua sama Jujur tak semua bisa bahagia Kehidupanmu kadang lebih baik dari yang lengkap Kau tahu mata mereka memandangmu iba Kadang ada pula cacian,…