Aku dan Jatuh Cinta (6-8)
Sebelum aku sadar, dering telepon telah berhenti, dan aku masih tertegun bersama cincin di kedua genggaman tangan. Mencoba mengingat apakah aku pernah menaruh cincin ini. Dania… Nama itu tiba-tiba terlintas ringan. “Kok dia sih?” Buru-buru aku menepis pikiranku sendiri, melemparnya…