Dimas Prasetyo Muharam

Dimas Prasetyo Muharam

Pemimpin redaksi Kartunet.com. Pria kelahiran Jakarta 30 tahun yang lalu ini hobi menulis dan betah berlama-lama di depan komputer. Lulus dari jurusan Sastra Inggris Universitas Indonesia 2012, dan pernah merasakan kuliah singkat 3 bulan di Flinders University, Australia pada musim semi 2013. Mengalami disabilitas penglihatan sejak usia 12 tahun, tapi tak merasa jadi tunanetra selama masih ada free wifi dan promo ojek online. Saat ini juga berstatus PNS Peneliti di Puspendik Balitbang Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI Kunjungi blog pribadinya di www.dimasmuharam.com.

Membuka Peluang bagi Penyandang Disabilitas dengan ICT

Jakarta – Perkembangan Information and Communication Technology (ICT) yang pesat ternyata tidak hanya memberi dampak positif bagi masyarakat pada umumnya. Kemajuan ini juga membuka peluang-peluang baru bagi kelompok termarginalkan seperti penyandang disabilitas untuk dapat berkarya dan mandiri. Berbagai keterbatasan fisik…

Baca SelengkapnyaMembuka Peluang bagi Penyandang Disabilitas dengan ICT

Memperbanyak Pengunjung Blog Sekaligus Dapat Backlink dari @LintasMe

Bagi sebagian blogger, mungkin tak masalah soal jumlah pengunjung atau popularitas blog di search engine. Tipe blogger ini biasanya menggunakan blog hanya untuk media publikasi pemikiran, karya, atau curhat. Mereka hanya menulis lalu mempublikasikan tanpa susah payah mengelola Search Engine…

Baca SelengkapnyaMemperbanyak Pengunjung Blog Sekaligus Dapat Backlink dari @LintasMe