Persahabatan Inklusi
Kali ini aku mau bercerita bagaimana awal mulanya aku dan Natalia bisa berteman dan sekarang bersahabat baik, berhubung banyak orang yang bertanya : lho kok bisa Budi Wicaksono anak Fakultas Ilmu Pendidikan berteman dengan Natalia anak Fakultas Bahasa dan Seni…